Puisi Bebek untuk Anak TK, SD, SMP
Anak-anakku baik siswa TK, SD maupun SMP , tentu sudah tidak asing dengan hewan unggas yang bernama bebek. Ya, bebek merupakan hewan yang masih sering kita jumpai di sekeliling kita. Bagi kalian yang tinggal di perdesaan tentu masih kerap menjumpai hewan bebek tersebut secara langsung. Bagi yang tinggal di kota, mungkin jarang melihat secara langsung
Bahkan tidak jarang, ada seorang peternak bebek sedang berjalan diikuti ratusan bebeknya yang berbaris rapi. Bebek memang hewan yang dipelihara dengan tujuan untuk dijual dagingnya dan telurnya.
Bebek mudah dikenali karena suaranya yang khas. Untuk menyegarkan pemahaman kalian tentang hewan bebek, saya membuat puisi dengan tema bebek. Puisi bebek di bawah ini merupakan puisi pendek yang mudah dihafalkan. Silakan disimak
Bebek
kau adalah hewan ternak
biasa dipelihara manusia
bulu putih ada juga yang kusam
menutupi seluruh badanmu
Kala berjalan
Tubuhmu lucu sekali
goyang kanan
goyang kiri
lalu terdengar suaramu yang khas
membuat kami hafal
dan sering meniru
suaramu
Wek Wek
Bebek sedang berjalan
wek wek
bebek sedang makan
wek wek
bebek sedang berlari
wek wek
bebek sedang berenang
suara bebek mudah diingat
karena lucu dan nyaring
Danau indah di pinggir desa
airnya jernih berwarna biru
memantulkan bayangan
di atasnya
terpantullah pepohonan
langit biru
dan apa saja
sepasang bebek
berenang perlahan di danau
menimbulkan gelombang kecil
kakinya yang tak bisa merasakan dingin
atau panas
terus berenang mengitari danau
hingga kemudian naiklah ia
ke daratan.
Bahkan tidak jarang, ada seorang peternak bebek sedang berjalan diikuti ratusan bebeknya yang berbaris rapi. Bebek memang hewan yang dipelihara dengan tujuan untuk dijual dagingnya dan telurnya.
Bebek mudah dikenali karena suaranya yang khas. Untuk menyegarkan pemahaman kalian tentang hewan bebek, saya membuat puisi dengan tema bebek. Puisi bebek di bawah ini merupakan puisi pendek yang mudah dihafalkan. Silakan disimak
Bebek yang Lucu
Bebek
kau adalah hewan ternak
biasa dipelihara manusia
bulu putih ada juga yang kusam
menutupi seluruh badanmu
Kala berjalan
Tubuhmu lucu sekali
goyang kanan
goyang kiri
lalu terdengar suaramu yang khas
membuat kami hafal
dan sering meniru
suaramu
Suara Bebek
Wek Wek
Bebek sedang berjalan
wek wek
bebek sedang makan
wek wek
bebek sedang berlari
wek wek
bebek sedang berenang
suara bebek mudah diingat
karena lucu dan nyaring
Kala Bebek Berenang
airnya jernih berwarna biru
memantulkan bayangan
di atasnya
terpantullah pepohonan
langit biru
dan apa saja
sepasang bebek
berenang perlahan di danau
menimbulkan gelombang kecil
kakinya yang tak bisa merasakan dingin
atau panas
terus berenang mengitari danau
hingga kemudian naiklah ia
ke daratan.
Posting Komentar untuk "Puisi Bebek untuk Anak TK, SD, SMP"